Selasa, 13 Desember 2011

REFLEKSI DIRI :: KELOMPOK 3 dan KELOMPOK 4


REFLEKSI DIRI :: KELOMPOK 3 dan KELOMPOK 4
Kelompok 3 :: Cahaya dan Suhu
Ada 3 aspek yg ada kaitannya dgn sistem ekologi , yaituu :: kualitas cahaya ,, intensitas cahaya ,, dan  lama penyinaran .    
Peran cahaya terhadap tumbuhan ::   
1)fotoperiodism adl
respon tumbuhan terhadap lamanya penyinaran (panjang pendeknya hari) yang dapat merangsang pembungaan. 
       2)fotoenergetic adl pertumbuhan yang dipengaruhi oleh banyaknya energy yang diserap dari sinar matahari oleh bagian tanaman.
3)fotodestruktif adl adalah tingginya intensitas cahaya yang mengakibatkan fotosintesis semakin   tidak bertambah lagi dikarenakan tanaman mengalami batas titik jenuh cahaya sehingga bukan menjadi sumber energi tetapi sebagai perusak.
4)fotocybernetic
5)fotomorgenesis adl
adalah efek dari cahaya matahari yang mengendalikan wujud tanaman pada perkembangan struktur atau morfogenesisnya.
6)fototripism adl sepihak merangsang penyebaran yang berbeda (differensial) IAA dalam batang.
 Strategi adaptasi tumbuhan terhadap cahaya (pigmentasi, anatomi dan morfologi) ::
1)Strategi adaptasi tumbuhan terhadap cahaya Pigmentasi
2)Strategi adaptasi tumbuhan terhadap cahaya Anatomi
      Merupakan proses penyesuaian diri makhluk hidup terhadap lingkungan sekitarnya yg memperlihatkan perubahan sistem metabolisme dalam tubuhnya.
 3)Strategi adaptasi tumbuhan terhadap cahaya Morfologi 
SUHU
1 ) Variasi dan Stratifikasi Suhu Secara Horizontal dan Vertical di Atas Permukaan Tanah dan Kedalaman di Bawah Permukaan Tanah dan Air.
karakteristika muka bumi penyebab variasi suhu : 
    a)  Komposisi dan warna tanah
    b) Kegemburan dan kadar air tanah
    c) Kerimbunan Tumbuhan
2) Kepentingan Suhu Pada Tumbuhan Sebagai Organisme Poikilotermik dan Stenotermik

 Kelompok 4 : Lingkungan biotik dan abiotik
             Atmosfer adalah lapisan gas yang melingkupi sebuah planet, termasuk bumi, dari permukaan planet tersebut sampai jauh di luar angkasa.
Stratifikasi atmosfir meliputi :
1) troposfer
2)stratosfer
3)mesosfer
4)thermosfer
5)eksosfer
Efek rumah kaca adalah konsentrasi CO2 yang tebal diatmosfer bumi menyebabkan emisi panas yang dikeluarkan oleh makhluk.
 Efek rumah kaca bisa terjadi karena berubahnya komposisi GRK (gas rumah kaca), yaitu meningkatnya konsentrasi GRK secara global akibat kegiatan manusia terutama yang berhubungan dengan pembakaran bahan bakar fosil (minyak, gas, dan batubara) seperti pada pembangkitan tenaga listrik, kendaraan bermotor, AC, komputer, memasak.
 Angin merupakan pergerakan udara dan timbul akibat pemanasan yang tetap dari udara dalam hubungannya dengan permukaan bumi.
 
 Fungsi Angin :
1.    Mengangkut udara dingin atau hangat
2.    Menggerakan awan dan kabut
3.    Mencampurkan udara sehingga perubahan suhu tidak terlalu mencolok
4.    Mempengaruhi tumbuhan secara langsung ataupun tidak langsung
 
Faktor terjadinya angin, yaitu : Gradien Barometris, letak tempat tersebut, ketinggian tempat tersebut, dan waktu.
Jenis-jenis air ::
1) air tanah
2)air permukaan
Sumber air :: air darii PDAM ,, air hujan ,, mata air , dan air tanah .
http://www.blogger.com/post-create.g?blogID=100475651482335178

Senin, 12 Desember 2011

REFLEKSI DIRI :: KELOMPOK 3 dan KELOMPOK 4

Kelompok 3 :: Cahaya dan Suhu
Ada 3 aspek yg ada kaitannya dgn sistem ekologi , yaituu :: kualitas cahaya ,, intensitas cahaya ,, dan  lama penyinaran .
Peran cahaya terhadap tumbuhan ::
1)fotoperiodism adl respon tumbuhan terhadap lamanya penyinaran (panjang pendeknya hari) yang dapat merangsang pembungaan. 
2)fotoenergetic adl pertumbuhan yang dipengaruhi oleh banyaknya energy yang diserap dari sinar matahari oleh bagian tanaman.
    3)fotodestruktif adl adalah tingginya intensitas cahaya yang mengakibatkan fotosintesis semakin   tidak bertambah lagi dikarenakan tanaman mengalami batas titik jenuh cahaya sehingga bukan menjadi sumber energi tetapi sebagai perusak.
4)fotocybernetic adl
5)fotomorgenesis adl adalah efek dari cahaya matahari yang mengendalikan wujud tanaman pada perkembangan struktur atau morfogenesisnya.
6)fototripism adl sepihak merangsang penyebaran yang berbeda (differensial) IAA dalam batang.
 Strategi adaptasi tumbuhan terhadap cahaya (pigmentasi, anatomi dan morfologi) ::
1)Strategi adaptasi tumbuhan terhadap cahaya Pigmentasi
2)Strategi adaptasi tumbuhan terhadap cahaya Anatomi
      Merupakan proses penyesuaian diri makhluk hidup terhadap lingkungan sekitarnya yg memperlihatkan perubahan sistem metabolisme dalam tubuhnya.
 3)Strategi adaptasi tumbuhan terhadap cahaya Morfologi 
SUHU
1 ) Variasi dan Stratifikasi Suhu Secara Horizontal dan Vertical di Atas Permukaan Tanah dan Kedalaman di Bawah Permukaan Tanah dan Air.
karakteristika muka bumi penyebab variasi suhu : 
    a)  Komposisi dan warna tanah
    b) Kegemburan dan kadar air tanah
    c) Kerimbunan Tumbuhan
2) Kepentingan Suhu Pada Tumbuhan Sebagai Organisme Poikilotermik dan Stenotermik

 Kelompok 4 : Lingkungan biotik dan abiotik
             Atmosfer adalah lapisan gas yang melingkupi sebuah planet, termasuk bumi, dari permukaan planet tersebut sampai jauh di luar angkasa.
Stratifikasi atmosfir meliputi :
1) troposfer
2)stratosfer
3)mesosfer
4)thermosfer
5)eksosfer
Efek rumah kaca adalah konsentrasi CO2 yang tebal diatmosfer bumi menyebabkan emisi panas yang dikeluarkan oleh makhluk
 Efek rumah kaca bisa terjadi karena berubahnya komposisi GRK (gas rumah kaca), yaitu meningkatnya konsentrasi GRK secara global akibat kegiatan manusia terutama yang berhubungan dengan pembakaran bahan bakar fosil (minyak, gas, dan batubara) seperti pada pembangkitan tenaga listrik, kendaraan bermotor, AC, komputer, memasak.
 Angin merupakan pergerakan udara dan timbul akibat pemanasan yang tetap dari udara dalam hubungannya dengan permukaan bumi.
 
 Fungsi Angin :
1.    Mengangkut udara dingin atau hangat
2.    Menggerakan awan dan kabut
3.    Mencampurkan udara sehingga perubahan suhu tidak terlalu mencolok
4.    Mempengaruhi tumbuhan secara langsung ataupun tidak langsung
 
Faktor terjadinya angin, yaitu : Gradien Barometris, letak tempat tersebut, ketinggian tempat tersebut, dan waktu.
Jenis-jenis air ::
1) air tanah 
2)air permukaan
Sumber air :: air darii PDAM ,, air hujan ,, mata air , dan air tanah .
http://www.blogger.com/post-create.g?blogID=100475651482335178


Minggu, 04 Desember 2011

Hasil resum kel.1 dan kel.2

Hasil resum kel.1 dan kel.2

KEL 1 :: PENGERTIAN DASAR DALAM ILMU KOLOGI TUMBUHAN
Ekologi adl ilmu yang mempelajari antara interaksi manusia dengan lingkungannya.Ekologi tanaman mengandung 2 pengertian, yaitu ekologi sebagai ilmu dan tanaman sebagai obyek.
Tanaman mengandung arti tumbuhan yang telah dibudidayakan untuk maksud tertentu, sehingga hasilnya dijadikan sebagai alat pemenuhan kebutuhan yang memiliki nilai ekonomi.Autekologi, yaitu ekologi yang mempelajari suatu spesies organisme atau organisme secara individu yang berinteraksi
dengan lingkungannya.Sinekologi, yaitu ekologi yang mempelajari kelompok organisme yang tergabung dalam satu kesatuan dan saling berinteraksi dalam daerah tertentu.Secara definitif, Ruang Terbuka Hijau adl kawasan atau areal permukaan tanah yang didominasi oleh tumbuhan yang dibina untuk fungsi perlindungan habitat tertentu, dan atau sarana lingkungan/kota, dan atau pengamanan jaringan prasarana.

KEL 2 :: 
Lingkungan makro terdiri dari ::lingkungan demografi,lingkungan politik,lingkungan budidaya.lingkungan ekonomi,lingkungan teknologi.lingkungan politik. Lingkungan abiotik dan faktor yang mempengaruhinya adalah :: Tanah , suhu ,air , udara, mineral, keasaman . topografi .Stratgi tumbuhan terhadap stres :
a)stres biotik : strategi tumbuhan terhadap herbivora
b)stres abiotik : - strateegi tumbuhan trhadap salinitas
                          - strategi tumbuhan terhadap suhu
                          - strategi tumbuhan terhadap oksigen
Macam-macam adaptasi ::
a) adaptasi morfologi pada tumbuhan
b) adaptasi tingkah laku
c) adaptasi morfologi pd hewan
d) adaptasi fisiologi
 http://www.blogger.com/post-create.g?blogID=100475651482335178

Hasil resum kel.1 dan kel.2

KEL 1 :: PENGERTIAN DASAR DALAM ILMU KOLOGI TUMBUHAN
Ekologi adl ilmu yang mempelajari antara interaksi manusia dengan lingkungannya.Ekologi tanaman mengandung 2 pengertian, yaitu ekologi sebagai ilmu dan tanaman sebagai obyek.
Tanaman mengandung arti tumbuhan yang telah dibudidayakan untuk maksud tertentu, sehingga hasilnya dijadikan sebagai alat pemenuhan kebutuhan yang memiliki nilai ekonomi.Autekologi, yaitu ekologi yang mempelajari suatu spesies organisme atau organisme secara individu yang berinteraksi
dengan lingkungannya.Sinekologi, yaitu ekologi yang mempelajari kelompok organisme yang tergabung dalam satu kesatuan dan saling berinteraksi dalam daerah tertentu.Secara definitif, Ruang Terbuka Hijau adl kawasan atau areal permukaan tanah yang didominasi oleh tumbuhan yang dibina untuk fungsi perlindungan habitat tertentu, dan atau sarana lingkungan/kota, dan atau pengamanan jaringan prasarana.

KEL 2 :: 
Lingkungan makro terdiri dari ::lingkungan demografi,lingkungan politik,lingkungan budidaya.lingkungan ekonomi,lingkungan teknologi.lingkungan politik. Lingkungan abiotik dan faktor yang mempengaruhinya adalah :: Tanah , suhu ,air , udara, mineral, keasaman . topografi .Stratgi tumbuhan terhadap stres :
a)stres biotik : strategi tumbuhan terhadap herbivora
b)stres abiotik : - strateegi tumbuhan trhadap salinitas
                          - strategi tumbuhan terhadap suhu
                          - strategi tumbuhan terhadap oksigen
Macam-macam adaptasi ::
a) adaptasi morfologi pada tumbuhan
b) adaptasi tingkah laku
c) adaptasi morfologi pd hewan
d) adaptasi fisiologi

Rabu, 30 November 2011

KEHEBATAN BENALU SEMBUHKAN KANKER

KEHEBATAN BENALU SEMBUHKAN KANKER


Benalu (loranthus) merupakan jenis tumbuhan yang hidupnya tidak memerlukan media tanah. Ia hidup sebagai parasit yang menempel pada dahan-dahan pohon kayu lain dan mengisap mineral yang larut dalam pohon kayu.
 Pohon yang ditempeli benalu akan mati. Bunga benalu berkelamin tunggal dan biji buahnya mengandung getah.
 Jenis tumbuhan ini berkembang biak melalui satwa atau burung yang memakan biji benalu tersebut. Kemudian, biji menjadi menyebar dan menempel pada batang pohon yang lain.
 Meski benalu ini bisa menyebabkan pohon atau tumbuhan yang ditempelinya mati, tetapi benalu tetap memiliki khasiat untuk kesehatan manusia. Bisa dikatakan kasiatnya sangat luar biasa.
 Beberapa penyakit berat seperti kanker atau tumor bisa saja terobati dengan tumbuhan ini. Penyakit ringan seperti amandel dan campak juga bisa disembuhkan tumbuhan yang memiliki beberapa nama di daerah.
 Misalnya, untuk jenis Camellia sinensis, yang berasal dari famili theaceae, berdasarkan pengalaman dapat digunakan sebagi obat anti kanker. Benalu yang menempel pada jeruk nipis, jenis Citrus aurantifolia, digunakan untuk ramuan obat amandel. Beberapa jenis benalu lain dipercaya juga bisa menyembuhkan campak.
Contoh Pemakaian:
 1. Tumor dan Kanker
 Bahan: 1-2 batang benalu yang menempel pada 1 pohon teh dan 1
 batang rumput alang-alang, adas palawaras secukupnya.
 Cara Membuat: semua bahan direbus dengan 3 gelas air sampai
 mendidih, kemudian disaring.
 Cara menggunakan: diminum 1 kali sehari setengah gelas.
 2. Amandel
 Bahan: 1 batang benalu yang menempel pada 1 pohon jeruk nipis,
 adas palawaras secukupnya.
 Cara Membuat: kedua bahan direbus dengan 3 gelas air sampai
 mendidih, kemudian disaring.
 Cara menggunakan: diminum 1 kali sehari setengh gelas.
 3. Campak
 Bahan: 1-2 batang benalu adas pulasari secukupnya.
 Cara Membua: kedua bahan tersebut ditumbuk bersama sampai
 halus.
 Cara menggunakan: digunakan sebagai bedak bagi yang kena campak. (wik/iptek)


Sabtu, 15 Oktober 2011

BIOGRAFI ANTONY VAN LEEUWENHOEK

BIOGRAFI ANTONY VAN LEEUWENHOEK


                   Antony van Leeuwenhoek (1632-1723) lahir di Delft, Negeri Belanda. Dia berasal dari famili kalangan tengah dan hampir sepanjang hidupnya jadi pegawai kotapraja dalam posisi yang tidak begitu penting. Penemuan Leeuwenhoek yang besar tak lain akibat hobinya memicing-micingkan mata lewat kaca mikroskop. Pada saat itu, tentu saja, orang tidak bisa begitu saja lari ke toko dan beli mikroskop, karena itu Leeuwenhoek membikinnya sendiri. Dia samasekali bukan penggosok lensa profesional dan belum pernah dapat didikan khusus di bidang itu. Meski begitu, keahlian yang dikembangkan amat luar biasa, jauh melampaui kebiasaan para profesional pada saat itu.
                Kendati perangkat mikroskop sudah ditemukan orang sebelum Leeuwenhoek lahir, dia tidak menggunakannya. Sebaliknya, dengan cermat dan tepat dia menggosok lensa berukuran kecil. Leeuwenhoek mampu menghasilkan mikroskop yang punya daya kekuatan pengamatan yang jauh lebih baik dari mikroskop yang sudah ada. Salah satu dari lensa yang masih ada punya kapasitas membesarkan sekitar 270 kali, bahkan ada pertanda dia berhasil membuat lebih sempurna dari itu.
                Leeuwenhoek punya kesabaran yang amat sangat dan pengamat yang tekun, punya penglihatan tajam serta rasa ingin tahu yang tak terhingga. Dengan lensa yang teramat kecil itu dia meneliti pelbagai macam benda, mulai rambut hingga sperma anjing, dari titik hujan hingga serangga kecil. Juga serat, bagian kulit dan macam-macam benda lainnya. Dia membuat catatan yang teliti danmembuat gambar sketsa terperinci dari tiap apa saja yang diamatinya.Terhitung tahun 1673 dan seterusnya, Leeuwenhoek senantiasa menjalin hubungan dengan "The Royal Society of England" suatu lembaga ilmiah terkemuka pada jaman itu.
                Meskipun dia tak punya latar belakang pendidikan tinggi (cuma sekolah dasar dan cuma tahu satu bahasa, bahasa Belanda), dia terpilih jadi anggota lembaga ilmiah itu pada tahun 1680. Dia juga jadi anggota Akademi Ilmu Pengetahuan di Paris.

                Leeuwenhoek dua kali kawin, punya enam anak tetapi tanpa cucu. Kesehatannya baik, masih dapat bekerja keras di akhir-akhir hayatnya. Banyak tokoh kenamaan mengunjunginya, termasuk Czar Rusia, Peter Yang Agung, dan Ratu Inggris. Dia menghembuskan nafas penghabisan tahun 1723 juga di Delft pada umur 90 tahun.

                Leeuwenhoek melakukan banyak penemuan penting. Dialah orang pertama yang menjabarkan spermatozoa (1677), dan merupakan salah seorang yang mula-mula menjabarkan darah merah dan darah putih. Dia menentang teori tentang generasi spontan bentuk sederhana dari kehidupan dan memaparkan banyak bukti-bukti yang berlawanan dengan itu. Dia mampu menunjukkan, misalnya, bahwa hewan kecil pemakan darah tak bersayap berkembang biak dalam cara serupa dengan insekta bersayap.
                Penemuan terbesarnya muncul tahun 1674 tatkala ia membuat penelitian pertama kali terhadap kuman. Ini merupakan salah satu penemuan besar tentang cairan sperma yang mengakibatkan penyuburan dalam sejarah manusia. Di dalam titik air kecil itu Leeuwenhock menemukan suatu dunia yang sama sekali baru, sepenuhnya dunia tak terduga, penuh dengan kehidupan. Meski belum disadarinya, dunia baru ini punya arti amat penting kepada umat manusia. Sesungguhnya, "benda amat kecil mikroskopis" itu yang diamatinya sering merupakan faktor kekuatan penting baik untuk kehidupan maupun kematian manusia. Sekali sudah ditelitinya, Leeuwenhoek sanggup menemukan kuman di pelbagai tempat yang berbeda-beda: di sumur dan di kubangan, di titik air hujan, di mulut dan usus menuju anus manusia. Dia melukiskan pelbagai bentuk bakteri,juga protozoa dan menghitung ukurannya.

                Penggunaan penemuan besar Leeuwenhoek belum terlaksana sampai datangnya Pasteur hampir dua abad kemudian. Fakta menunjukkan, seluruh obyek masalah mikrobiologi praktis tak ada kegiatan hingga abad ke-19 tatkala mikroskop yang disempurnakan dikembangkan. Orang mungkin mempertanyakan andaikata Leeuwenhock tak pernah lahir ke dunia dan penemuan-penemuannya tak terjadi hingga abad ke- 19, mungkin saja hanya membuat sedikit perbedaan terhadap kemajuan ilmu pengetahuan. Tetapi, tak ada bantahan bahwa Leeuwenhoek-lah yang menemukan kuman, dan melalui dia dunia ilmu pengetahuan menjadi sadar terhadap kehadirannya.

                Leeuwenhoek seringkali dianggap sebagai orang yang karena nasib baik kebetulan tergelincir pada penemuan ilmiah penting. Ini samasekali jauh dari kebenaran. Penemuan mikro-organisme-nya merupakan akibat normal dari pembikinan mikroskop yang cermat dengan kualitas yang tak ada bandingannya dengan yang sudah ada masa itu, dan kesabaran serta ketepatannya selaku peneliti. Dengan kata lain, penemuannya adalah hasil dari gabungan antara ketrampilan dan kerja keras, berlawanan dan tak ada sangkut-pautnya dengan sekedar nasib keberuntungan.

                Penemuan kuman ini merupakan suatu penemuan penting ilmiah yang langka yang dilakukan oleh perseorangan. Leeuwenhoek betul-betul kerja sendirian. Penemuan protozoa dan bakterinya tak dapat bantuan siapa pun-tidak demikian halnya pada sebagian terbesar kemajuan di bidang biologi --serta bukannya merupakan pertumbuhan wajar dari pengetahuan biologi sebelumnya. Faktor inilah, bersamaan dengan arti penting penggunaan penemuannya, yang membuatnya dapat tempat tinggi dalam urutan daftar buku Referensi:
Seratus Tokoh yang Paling Berpengaruh dalam Sejarah
Michael H. Hart, 1978

Sumber;
http://biologimediacentre.com/asal-usul-kehidupan-biogenesis-versus-abiogenesis-1-2/
http://www.google.co.id/search?hl=id&sugexp=kjrmc&cp=0&gs_id=4g&xhr=t&q=antony+van+leeuwenhoek&pq=karya+ilmiah+antony+van+leeuwenhoek&gs_sm=&gs_upl=&bav=on.2,or.r_gc.r_pw.,cf.osb&biw=1024&bih=629&bs=1&um=1&ie=UTF-8&tbm=isch&source=og&sa=N&tab=wi